Artikel
Dokter Jawa dan Mantri Kesehatan dalam Sejarah Kesehatan Indonesia pada Masa Kolonial
Berbeda dengan bidang ekonomi dan politik, ketika pemerintah Hindia Belanda mempunyai desain dan arah yang cukup jelas serta terstruktur, yang tercermin pada kebijakan-kebijakan ekonomi dan politik kolonial, pada aspek kesehatan hampir sebagian besar kebijakan yang diambil oleh pemerintah Hindia Belanda didasarkan pada peristiwayang bersifat insidentil dan tidak terencana. Hal ini semakin meyakinkan bahwa sebenarnya pemerintah […]
Dari Mantri Hingga Dokter Jawa: Studi Kebijakan Pemerintah Kolonial dalam Penanganan Penyakit Cacar di Jawa Abad XIX-XX
ABSTRACT This paper describes health service in Java society in the past (in nineteenth and early twentieth century), especially about the colonial government policy to handle smallpox cases. It seems that the success of this policy depends on the role of mantri and dokter djawa. The emotional and cultural propinquity between Java society and mantra […]